Diduga Terjadi Penyimpangan Dana Desa, Pembangunan Fisik Kampung Rejo Sari Tahun Anggaran 2021 Mangkrak
Lampungjaya.news, Way Kanan – Diduga telah terjadi penyimpangan Dana Desa Tahun Anggaran 2021 pada Kampung Rejosari Kecamatan Negeri Agung Kabupaten Way Kanan. Kamis, (13/01/2021). Pasalnya, dari pantauan wartawan lampungjaya.news dilapangan...
Respon Cepat Bupati Winarti Terhadap Masyarakat, Ananda Tegar Akhirnya Mendapat Perawatan Intensif
Lampungjaya.news, Menggala – Bupati Tulang Bawang Dr. HJ. Winarti SE, MH., Instruksikan , Kadis Kesehatan Hi.Fatoni. S.Kep. MM Bergerak cepat kunjungi Pasien Mal Nutrisi /Gangguan Nutrisi An. Tegar Ramadhan. Rabu,...
Diduga Pelaku Perampasan di Jalinsum, 1 Pria diamankan Polisi dan 2 Temannya ditetapkan DPO
Lampungjaya.news, Way Kanan – Polsek Baradatu berhasil meringkus diduga pelaku tindak pidana pencurian dengan kekerasan (curas) di Jalinsum Kampung Banjar Masin Kecamatan Baradatu Kabupaten Way Kanan. Kamis (13/01/2022). Tersangka inisial...
Berantas Peredaran Gelap Narkoba, Kembali 2 Pria diamankan Polisi
Lampungjaya.news, Way Kanan –Selamatkan generasi penerus bangsa, kembali Satresnarkoba Polres Way Kanan berhasil mengamankan diduga pelaku peredaran gelap narkotika jenis sabu di Kampung Gistang, Kecamatan Umpu Semenguk , Kabupaten Way...
Intensitas Hujan Tinggi 12 dari 13 Desa Yang ada Di Rawajitu Utara Alami Banjir
Lampungjaya.news, Mesuji – Tingginya Intensitas Curah Hujan yang tinggi dalam beberapa minggu ini, membuat 12 desa yang ada di Kecamatan Rawajitu Utara menjadi korban bencana banjir. Akibat dari banjir tersebut,...
Peringati HUT Ke-49, DPC PPP Santuni Anak Yatim dan Kamu Dhuafa
Lampungjaya.news, Mesuji – Meriahkan HUT Partai Persatuan Pembangunan (PPP) ke 49, DPC PPP Mesuji gelar santunan bagi yatim piatu dan dhuafa di Kecamatan Tanjung Raya, Rabu (12/01/21). Dalam arahannya Ketua...
DPC KWRI Way Kanan Terbentuk, Ir.M Fikri Pimpin Masa Khidmat 2021-2024
Lampungjaya.news, Way Kanan – Dewan Pimpinan Cabang Komite Wartawan Reformasi Indonesia (DPC KWRI Kabupaten Way Kanan Resmi Dilantik Ketua DPD KWRI Propinsi Lampung Munzir berlangsung di Gedung Serba Guna (GSG)...



